Kabar Haji

Cara Saudi Menjaga Sumur Zamzam

IHRAM.CO.ID, JEDDAH -- Sumur Zamzam adalah salah satu keajaiban Islam yang paling abadi. Air sumur yang selalu bersih ini tidak mengandung lumut, serangga, jamur, atau kotoran lainnya. Air zamzam mengandung tingkat mineral alami yang lebih tinggi daripada air desalinasi normal. Karena alasan ini, air Zamzam memiliki rasa yang berbeda.Pengembangan...

Maskapai Nasional Diupayakan Bisa Angkut Jamaah Umroh

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Bandara Soekarno-Hatta sejak kemarin (1/11) sudah bisa melayani penerbangan umroh. Pemerintah tengah mengupayakan maskapai nasional dapat mengangkut kembali jamaah umroh menuju Jeddah. "Kementerian Perhubungan telah berkoordinasi dengan Kementerian Agama dan juga dengan Otoritas Penerbangan Arab Saudi, agar maskapai penerbangan nasional dapat juga mengangkut penerbangan umroh," kata...

Jamaah Umroh Indonesia Mulai Jalani Karantina di Saudi

IHRAM.CO.ID, MEKKAH -- Ratusan jamaah umroh perdana Indonesia berangkat ke Arab Saudi pada Ahad (1/11) sekitar pukul 13.00 WIB. Pesawat perdana dari Indonesia tiba pukul 18.16 waktu Saudi dan disambut oleh Konjen RI Jeddah dan perwakilan pemerintah Saudi.Kabid Umrah Amphuri Zaky Zakaria Anshary mengatakan rombongan Indonesia adalah rombongan kedua...

Saudi Minta Warganya Laporkan Pelanggaran Protokol Kesehatan

IHRAM.CO.ID, JEDDAH -- Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi saat ini sedang gencar meminta warganya untuk mematuhi tindakan pencegahan virus corona. Warga diminta untuk melaporkan pelanggar protokol kesehatan dan menegaskan bahwa hukuman akan ditegakkan. Hingga kini, Kementerian menerima 999 laporan tentang pelanggaran di semua wilayah Kerajaan. Pelaporan diadukan lewat layanan 911 untuk...

Mengapa Makkah Disebut Negeri yang Aman?

IHRAM.CO.ID, JAKARTA--Umat Islam sat ini sudah memasuki tahap ketiga dibukanya umroh kembali. Yaitu, dengan diizinkannya jamaah umroh dari luar Arab Saudi untuk melaksanakan ziarah ke kota kelahiran Nabi Muhammad di Makkah itu. Dalam hal ini, umat Islam akan menziarahi Makkah, sebagai salah satu kota suci dalam Islam. Makkah sendiri juga...

10 Ribu Jamaah Umroh Asing Tiba, Tandai Umroh Tahap Ketiga

IHRAM.CO.ID, MAKKAH -- Sekitar 10.000 jamaah umrah internasional tiba di Arab Saudi untuk pertama kalinya. Setelah tujuh bulan absen melakukan umrah dan mengunjungi Masjid Nabawi, kini jamaah pertama tahap ketiga dimulainya kembali Umrah siap melakukan ritual. Menurut Wakil Menteri Haji dan Umrah Saudi, Dr. Amr Al-Maddah, 10.000 jamaah yang datang...

Vaksin Covid-19 Menunggu Lampu Hijau Arab Saudi

IHRAM.CO.ID,JEDDAH -- Vaksin virus corona Sinovac China akan diberikan kepada pasien Saudi setelah melewati uji klinis tahap ketiga, tetapi tetap ditangguhkan sampai disetujui oleh Otoritas Makanan dan Obat Saudi. Dilansir dari Arab News, Sabtu (31/10), Pusat Penelitian Medis Internasional Raja Abdullah (KAIMRC) menandatangani perjanjian dengan Biotek Sinovac China untuk menerima...

Pemulihan Naik Saat Covid-19 Saudi Capai Titik Tertinggi

IHRAM.CO.ID,RIYADH - Arab Saudi mencatat pada hari Sabtu 402 kasus virus corona baru selama 24 jam terakhir, empat lebih banyak dari angka hari Jumat sebanyak 398, menurut pernyataan dari Kementerian Kesehatan. Sembilan belas pasien lagi meninggal selama 24 jam terakhir akibat komplikasi yang disebabkan oleh Covid-19, kata kementerian itu. Dilansir...

Kemenag DKI Jakarta Pastikan Umroh dengan Protokol Kesehatan

IHRAM.CO.ID,JAKARTA -- Kantor Wilayah Kementrian Agama DKI Jakarta memastikan pelaksanaan umroh dilakukan dengan protokol kesehatan Covid-19, sehubungan dibukanya kembali pintu kedatangan jamaah luar negeri ke Tanah Suci mulai 1 November 2020. “Pemberangkatan jamaah harus diadakan tes cepat atau tes usap kemudian berangkat ke Tanah Suci, dan diberikan waktu karantina tiga...

Open chat
Scan the code
Halo, Assalamualaikum, Terima kasih sudah menghubungi Badan Pengelola Keuangan Haji. Silahkan klik Open Chat atau Scan QR Code