Author - Humas BPKH

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi

TENTANG INFORMASI PUBLIK BPKH BPKH adalah lembaga yang melakukan pengelolaan Keuangan Haji berdasarkan Perpres No. 110 tahun 2017 dengan menjalankan amanat UU No. 34 tahun 2014. Pengelolaan Keuangan Haji bertujuan meningkatkan kualitas Penyelenggaraan Ibadah Haji, rasionalitas dan efisiensi penggunaan BPIH dan manfaat bagi kemaslahatan umat Islam. BPKH dibentuk. BPKH dalam pelaksanaan...

Kabah, Rumah Ibadah Pertama

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Bakkah (Makkah) merupakan rumah pertama yang didirikan sebagai tempat ibadah. Hal ini sesuai firman Allah SWT dalam surah Ali Imran ayat 96. "Sesungguhnya rumah (ibadah) pertama yang dibangun untuk manusia, ialah (Baitullah) yang di Bakkah (Makkah) yang diberkahi dan menjadi petunjuk bagi seluruh alam." Prof Abdul Malik Karim...

Indonesia Masih Tunggu Pemberitahuan Resmi Saudi Soal Umroh

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Pusat Kesehatan Haji Budi Sylvana mengatakan, sampai saat ini pemerintah RI belum menerima pemberitahuan secara resmi dari pemerintah saudi terkait pelaksanaan umroh dan haji. Sebelumnya akun media sosial twitter Harimain Assyarifain mengumumkan bahwa Saudi membuka umroh 1 Muharam/10 Agustus 2021. "Untuk berita dari twitter Haramain Sharifain,...

Kementerian-lembaga Diharap Bahas Solusi Umroh

IHRAM.CO.ID,JAKARTA--Komnas Haji dan Umroh meminta pemerintah melalui Kementerian dan Lembaganya membahas kebijakan Arab Saudi yang mengharuskan jamaah Indonesia karantina selama 14 hari. Pemerintah RI harus mengambil sikap mengizinkan rakyatnya berangkat umroh atau tidak. "Komnas mendorong jajaran pemerintah dari Kemenag, Kemenlu, Kementerian perhubungan, imigrasi, otoritas bandara, kementerian kesehetan dan Satgas Covid...

Kemenag-Pemprov Bersinergi Gelar Vaksinasi di Wisma Haji

IHRAM.CO.ID,JAKARTA -- Kementerian Agama bekerja sama dengan Pemprov DKI Jakarta menggelar vaksinasi untuk warga di lingkungan Kelurahan Kebon Sirih Jakarta, Kamis (29/7). Vaksinasi berlangsung di Wisma Haji Kementerian Agama, Jalan Jaksa No. 30 Jakarta. Vaksinasi ini menargetkan sekitar 250 peserta, termasuk warga kelurahan Kebon Sirih. Tampak hadir di lokasi Direktur...

Kemenag dann Dubes Saudi Bahas Penyelenggaraan Umroh

IHRAM.CO.ID,JAKARTA -- Plt Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama (Kemenag), Khoirizi, melakukan silaturahim ke kantor Kedutaan Besar (Kedubes) Arab Saudi di Jakarta, Kamis (29/7). Pertemuan terbatas tersebut dihadiri Sekretaris Ditjen PHU Ramadhan Harisman, Direktur Bina Umrah dan Haji Khusus Nur Arifin, Direktur Pelayanan Haji Luar Negeri Subhan Cholid,...

Perluasan Masjidil Haram Dilanjutkan Kembali

IHRAM.CO.ID, RIYADH — Presidensi Umum untuk Urusan Dua Masjid Suci, yang diwakili oleh Badan Studi Proyek dan Teknik, telah mengungkapkan bahwa kontraktor Proyek Perluasan Saudi Ketiga Masjidil Haram telah melanjutkan konstruksi dan pekerjaan elektromekanis. Badan tersebut telah mengeluarkan sebanyak 60 izin untuk melakukan pekerjaan ini. Dilansir dari Saudi Gazette, Jumat...

Indonesia temui Dubes Saudi, bahas penyelenggaraan umrah 144

IHRAM.CO.ID, JAKARTA, Kementerian Agama (Kemenag) menemui Duta Besar Arab Saudi untuk Indonesia Esham Altsaqafi, membahas penyelenggaraan umrah 1443 H. Plt Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag Khoirizi meminta penjelasan mengenai teknis pelaksanaan umrah di masa pandemi Covid-19. "Kami meminta penjelasan kepada Duta Besar, mengenai teknis detail pelaksanaan umrah di masa pandemi,"...

Apa Saja Perluasan Masjidil Haram?

IHRAM.CO.ID, MAKKAH -- Kepresidenan Umum untuk Urusan Dua Masjid Suci, mengungkapkan kontraktor Proyek Perluasan Masjidil Haram Ketiga telah melanjutkan pekerjaan mereka. Diwakili oleh Badan Studi Proyek dan Teknik, mereka menyebut pekerjaan kali ini termasuk pekerjaan elektromekanis dan penyelesaian arsitektur. Dilansir di Saudi Gazette, Jumat (30/7), lembaga  tersebut menyebut  telah mengeluarkan...

Open chat
Scan the code
Halo, Assalamualaikum, Terima kasih sudah menghubungi Badan Pengelola Keuangan Haji. Silahkan klik Open Chat atau Scan QR Code