Author - Humas BPKH

Mengapa PeduliLindungi tak Terintegrasi Sistem Arab Saudi?

IHRAM.CO.ID,JAKARTA--Ketua Umum Sarikat Penyelenggaraan Umrah Haji Indonesia (Sapuhi) Syam Rersfiadi mengatakan, pemerintah tidak menggunakan aplikasi PeduliLindungi untuk disintegrasikan dengan sistem milik Pemerintah Arab Saudi. Solusinya pemerintah menggunakan Sistem Komputerisasi Pengelolaan Terpadu Umrah dan Haji Khusus (Siskopatuh) untuk memindai vaksinasi yang telah dijalani jamaah. "Aplikasi Siskopatuh juga bisa mengeluarkan sertifikat vaksin...

Jamaah Kini Bisa Sentuh Hajar Aswad Lewat Virtual Reality

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Arab Saudi telah meluncurkan inisiatif yang memungkinkan umat Islam menyentuh Hajar Aswad atau batu hitam di Ka'bah di Makkah secara virtual melalui teknologi Virtual Reality (VR) atau realitas maya. Inisiatif Batu Hitam Virtual ini diciptakan oleh Kepala Kepresidenan untuk Urusan Dua Masjid Suci Sheikh Abdul Rahman Al...

Umroh Hukumnya Makruh Dilakukan 5 Hari Dzulhijjah Ini

Bagi jamaah haji yang memilih melaksanakan tamattu atau qiran, melaksanakan umroh merupakan kesempatan yang berharga selama berada di Makkah.  Namun ketahuilah bahwa pada 9 Dzulhijjah sampai 13 Dzulhijjah merupakan waktu untuk melaksanakan haji fardhu. Melaksanakan umroh di waktu ini tidak diperkenankan syariat karena makruh hukumnya.  “Umroh pada hari hari itu makruh...

UNESCO Tambahkan Kaligrafi Arab ke Daftar Warisan Budaya

IHRAM.CO.ID, RIYADH -- Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) atau UNESCO mengumumkan pengakuan terhadap kaligrafi Arab, praktik artistik tulisan tangan berdasarkan abjad Arab, sebagai warisan budaya tak benda, Selasa (14/12).Sebanyak 16 negara mayoritas Muslim, yang dipimpin oleh Arab Saudi, mempresentasikan nominasi tersebut kepada UNESCO, yang mengumumkan daftar...

8 Ribu Kendaraan Listrik Disiapkan untuk Pengunjung Masjidil Haram

IHRAM.CO.ID, RIYADH — Kepresidenan Umum Urusan Dua Masjidil Haram telah menyediakan 8 ribu kursi roda dan kendaraan listrik untuk pengunjung Masjidil Haram. Pengunjug dapat meminjamnya melalui Aplikasi Tanaqol.Dilansir dari Saudi Gazette, Kamis (16/12), kendaraan tersebut diperuntukkan bagi penerima manfaat, seperti para lansia dan orang dengan disabilitas untuk memudahkan melakukan...

Saran Sapuhi ke Presiden Soal Antrean Haji

IHRAM.CO.ID,JAKARTA—Ketua Umum Sarikat Penyelenggara Umroh Haji Indonesia (Sapuhi) Syam Resfiadi menyarankan Presiden Joko Widodo melakukan kerjasama dengan Putra Mahkota Muhammad bin Salman al-Saud (MBS) agar membangunkan tempat khusus bagi jamaah haji Indonesia. Syam menilai, kerja sama ini bisa mengurangi masalah antrean panjang haji di Indonesia. “Untuk menyelesaikan persoalan ini, Pak...

Masjid dan Perjuangan Politik Muslim Kashmir

IHRAM.CO.ID,  SRINAGAR -- Masjid Jamia yang kokoh berdiri di jantung Srinagar telah ditutup selama dua tahun, sejak pemerintah mencabut status istimewa Kashmir. Penutupan masjid menandai bahwa pemerintah India telah membatasi kebebasan beragama. Masjid Jamia atau masjid agung Srinagar dapat menampung hingga 33 ribu jamaah. Meski memiliki kapasitas besar, jamaah masjid...

Empat Peran Masjid untuk Masyarakat 

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Sebenarnya masjid tidak hanya sebagai sarana untuk shalat dan mengaji semata. Ada peran lebih luas yang dimiliki masjid untuk masyarakat.  Melansir laman aboutislam.net, cendekiawan muslim Mesir Syekh Muhammad Al-Ghazali mengatakan mayoritas ahli hukum berpendapat bahwa shalat berjamaah di masjid adalah sunnah dan berkumpulnya orang adalah salah satu...

Saudi Izinkan Anak Usia 12 Tahun Umroh

IHRAM.CO.ID, RIYADH -- Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi telah mengizinkan anak usia 12 tahun ke atas melakukan umroh. Izin tersebut juga berlaku bagi jemaah anak-anak dari luar Arab Saudi."Kementerian mengumumkan bahwa jamaah asing berusia 12 tahun ke atas akan diizinkan masuk Kerajaan dan melakukan umroh," kata Kementerian dilansir...

Open chat
Scan the code
Halo, Assalamualaikum, Terima kasih sudah menghubungi Badan Pengelola Keuangan Haji. Silahkan klik Open Chat atau Scan QR Code